"Jumlah korban luka terdiri 21 Napi dan empat polisi," ucap Staf Bantuan dan Penanggulangan Bencana PMI Kota Bandung, Irwan Ibrahim, di lokasi kejadian.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Irwan menyebut, terutama 21 napi, menderita luka bakar, robek dan memar. "Penghuni (napi) sudah kami tangani di dalam lokasi Lapas Banceuy. Kami obati. Tadi kan di lokasi chaos, mungkin luka memar itu karena benturan, kalau luka robek kemungkinan balasan lemparan batu," kata Irwan. (bbn/dra)











































