Pantauan di lokasi, Senin (7/3/2016), pukul 16.00 WIB asap hitam tak lagi terlihat dari gedung yang masih dalam tahap pembangunan itu. Lokasi gedung berada di dekat Gedung Kementerian Kesehatan, atau Jalan HR Rasuna Said arah ke Menteng.
Salah seorang petugas dari Suku Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Selatan, menyebut informasi kebakaran itu diterima pukul 15.20 WIB. Namun setibanya di lokasi, atau 10 menit kemudian api sudah padam.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kejadian itu meski tak membuat lalu lintas macet, tapi menuai perhatian pengendara dan pekerja di sekitar lokasi.
Foto: Menara Palma II (Habibi/detikcom) |












































Foto: Menara Palma II (Habibi/detikcom)