Gempa 5,9 SR Guncang Halmahera Timur, Maluku Utara

Gempa 5,9 SR Guncang Halmahera Timur, Maluku Utara

Bagus Prihantoro Nugroho - detikNews
Kamis, 18 Feb 2016 01:03 WIB
Gempa 5,9 SR Guncang Halmahera Timur, Maluku Utara
Foto: BMKG
Jakarta - Gempa bumi berkekuatan 5,9 Skala Richter mengguncang wilayah Halmahera Timur, Maluku Utara.

Berdasarkan informasi dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa bumi tersebut terjadi pada pukul 00.26 WIB atau 02.26 WIT, Kamis (18/2/2016). Titik gempa berasal dari 76 kilometer tenggara Halmahera Timur.

Ada pun kedalaman gempa bumi yakni pada 10 kilometer. Meski demikian, gempa bumi ini tak berpotensi tsunami. (bag/bag)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads