Petugas call center Citra Marga, Herman menceritakan kecelakaan terjadi pada pukul 08.58 WIB.
"Kendaraan truk bernomor polisi B 9694 IB itu terbalik di lajur satu. Posisinya dari arah Tanjung Priuk mengarah ke Cawang. Peristiwa itu terekam dalam CCTV kami," kata Herman saat dihubungi Rabu (17/2/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Saat ini kemacetan sudah sampai Cempaka Putih, dari KM 2+800 sampai KM 8+400," katanya.
Saat ini petugas sudah berada di lokasi. Proses evakuasi truk masih berlangsung. Β
(faj/faj)











































