Rapat berlangsung di Aula DPP Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (4/2/2016). Ical memimpin rapat dengan didampingi oleh Sekjen Idrus Marham, Waketum Agung Laksono, serta waketum lainnya.
Sejak dimulai pada pukul 16.00 WIB hingga saat ini, Akbar Tandjung tidak tampak hadir. Belum diketahui alasan ketidakhadirannya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Jangan lupakan dewan pertimbangan kita. Bapak Akbar Tandjung. Kalau tidak ada beliau, Golkar sudah dibubarkan," ujar Wati dengan berapi-api.
Sebelumnya, Akbar juga tidak hadir saat Ical dan Agung bertemu JK. (imk/tor)











































