"Kalau ada HP di Atut, itu berarti ada yang tidak benar, petugas keamanannya," kata Yasonna di Gedung DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (3/2/2016).
"Akan kita tindak!" tegasnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Menurut Tuti, pihaknya akan melakukan evaluasi kepada jajarannya mengapa ponsel bisa masuk ke dalam Lapas. Dia menduga ada permainan petugas Lapas terkait hak tersebut.
"Saya juga bingung padahal saya sudah ketat melakukan pengawasan mengapa masih saja bisa masuk itu handphone. Jajaran kami masih akan selidiki," ucapnya. (imk/rvk)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini