Dari keterangan petugas informasi NTMC Polri, Charlie, kecelakaan terjadi sekitar pukul 01.00 WIB.
"Sekarang masih dalam penanganan, ada petugas di lokasi kejadian," kata Charlie saat dikonfirmasi, Selasa (2/2/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain kecelakaan TransJ, petugas TMC melalui twitter menginformasikan adanya 2 kecelakaan lain yakni di Duren Tiga dan di lampu merah Santa, Mampang, Jaksel.
Di Duren Tiga disebutkan Toyota Harrier B 2579 terperosok ke parit yang berdekatan dengan Gg. H. Maun. Sedangkan di Mampang terjadi kecelakaan antara mobil Jeep B 1324 SY dan Avanza B 1525 KIB.
(hty/fdn)











































