Kemacetan sudah mulai terjadi di ujung paling timur Tol Dalam Kota, yakni intersection Cawang, Senin (25/1/2016).Β Volume kendaraan yang melintas di ruas jalan itu lebih banyak dari pagi hari biasanya.
Tampak per pukul 10.00 WIB, empat lajur jalan dipenuhi kendaraan roda empat. Kendaraan-kendaraan ini bertahan di kecepatan rendah.
![]() |
Kepadatan juga terjadi di exit tol yang ada di ruas tol dalam kota. Ini terjadi karena volume kendaraan yang melintas di jalur arteri cukup padat.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(yds/fjp)












































