"Iya benar, (kebakaran) sejak pukul 14.00 WIB," ucap Iwan, petugas pemadam kebakaran Tangerang Kota saat dikonfirmasi detikcom, Selasa (29/12/2015) pukul 16.45 WIB.
Iwan mengatakan Dinas Pemadam Kebakaran Kota Tangerang mengirimkan bantuan 2 mobil damkar untuk memadamkan api. Sementara lokasi kebakaran berada di wilayah Damkar Tangerang Selatan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Belum diketahui penyebab dan apakah ada korban dalam insiden ini. (slm/nrl)











































