"Anjlok di Stasiun Jayakarta, Argo Sindoro kereta langsiran," ujar Humas PT KCJ Eva Khairunisa saat dihubungi, Sabtu (21/11/2015).
Eva mengatakan insiden ini menyebabkan sejumlah perjalanan KRL terganggu. Ada sejumlah jurusan yang terkena imbas.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Itu kewenangan Daops I," ujar Eva.
Argo Sindoro adalah kereta api kelas eksekutif argo yang dengan jurusan Semarang Tawang - Gambir dan sebaliknya. Sebelumnya, kereta ini adalah kereta Argo Muria I. (faj/faj)











































