![]() |
"Penyebabnya korsleting listrik dari lantai dua dari salah satu rumah yang tidak berpenghuni," ujar warga bernama Abab ditemui di lokasi kejadian di Jalan Pemuda 2 RT 6 RW 2, Rabu (18/11/2015).
"Sebenarnya pemadam kebakaran telat datang, beruntung inisiatif warga yang bereaksi cepat sehingga api tidak merembet kemana-mana," sambungnya.
Pemilik rumah menangis sedih tempat berteduhnya ludes. Sebagian warga lainnya berusaha menyemangati mereka. "Sabar ya Bu, sabar," hiburnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT












































