"Di Serang kami dapati satu bom aktif dengan kondisi dalam kotak rokok Marlboro. Ini yang kami temukan saat menggeledah rumah pelaku di Serang. Kalau tidak teliti, dipegang saja bisa meledak," kata Dirkrimum Polda Metro Jaya Kombes Krishna Murti saat jumpa pers di Polda Metro Jaya, Jl Sudirman, Kamis (29/10/2015).
"Karena itu kemarin kenapa ada beberapa rekan media yang kami minta menjauh, karena bomnya masih aktif dan tidak bisa dibedakan antara yang berisi bom dengan yang tidak ada bomnya," tambah Krishna.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Barang bukti yang diamankan (Foto: Mei/detikcom) |












































Barang bukti yang diamankan (Foto: Mei/detikcom)