"Ya MKD akan meminta keterangan (Novanto dan Fadli) pukul 13.00 WIB," ujar anggota MKD Syarifuddin Sudding saat dikonfirmasi, Senin (12/10/2015).
Pemanggilan ini adalah agenda kedua kalinya, setelah pada sebelumnya Novanto dan Fadli Zon tak bisa memenuhi panggilan MKD karena tengah berada di Arab Saudi untuk tugas pengawasan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Fadli Zon selfie dengan pendukung Trump (Lucas Jackson/Reuters) |
Menurut Sudding, sidang meminta penjelasan Novanto dan Fadli atas dugaan pelanggaran etik karena hadir di jumpa pers Donald Trump akan berlangsung tertutup.
"Biasanya Pak Surahman (ketua MKD) yang pimpin rapat," imbuhnya. (hri/hri)












































Fadli Zon selfie dengan pendukung Trump (Lucas Jackson/Reuters)