Arus Lalu Lintas Warung Buncit Arah Ragunan Masih Termehek-mehek

Arus Lalu Lintas Warung Buncit Arah Ragunan Masih Termehek-mehek

Ine Yordenaya - detikNews
Kamis, 27 Agu 2015 21:25 WIB
Arus Lalu Lintas Warung Buncit Arah Ragunan Masih Termehek-mehek
Foto: ine Yordenaya
Jakarta - Malam merangkak naik. Tapi kemacetan masih terjadi di sejumlah ruas jalan ibu kota Jakarta. Salah satunya di ruas Warung Buncit arah Ragunan, Jaksel. Arus lalu lintas masih termehek-mehek.

Sekitar pukul 21.00 WIB, Kamis (27/8/2015) arus kendaraan masih bergerak melambat. Kecepatan hanya 10 Km/jam. Salah satu titi kemacetan di traffic ligaht Pejaten Village.

Volume kendaraan diduga menjadi penyebab. Hingga malam ini, volume kendaraan memang masih padat memenuhi ruas jalan. Namun selain itu juga ada beberapa angkutan umum yang ngetem di dekat mal Pejaten.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Tak hanya angkutan umum beberapa pengemudi ojek online juga parkir di pinggir jalan. Kemacetan baru mencair setelah melewati traffic light dan angkutan umum yang ngetem di dekat mal. (dra/dra)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads