Informasi dari pembaca detikcom, Suputra Teddy, Sabtu (18/7/2015) tak ada aktivitas di bandara. Informasi dari petugas, bandara masih ditutup hingga pukul 17.00 WIT.
"Tapi ada beberapa penumpang di bandara masih menunggu, berharap sewaktu-waktu ada penerbangan," terang Suputra. Sejauh ini asap dan abu dari Gamalama tak ke arah kota. Angin membawa abu ke arah lautan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT











































