"Kita berikan pengananan khusus, kita sudah identifikasi di mana tempat kelompok-kelompok ibadah minoritas," ungkap Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Tito Karnavian di Mapolda Metro Jaya, Jl Gatot Subroto, Jaksel, Kamis (16/7/2015).
Sayangnya Tito enggan menyebut di mana saja tempat-tempat ibadah kelompok minoritas itu. Mantan Kapolda Papua tersebut hanya memastikan akan menindak tegas jika ada ormas-ormas tertentu yang mengganggu dan membuat keributan di lokasi kelompok minoritas.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(ear/dra)











































