H-7 Sampai H-4, Ada 150 Ribu Kendaraan yang Masuk Tol Cipali arah Cirebon

Jalur Mudik 2015

H-7 Sampai H-4, Ada 150 Ribu Kendaraan yang Masuk Tol Cipali arah Cirebon

Dana Aditiasari - detikNews
Selasa, 14 Jul 2015 11:39 WIB
H-7 Sampai H-4, Ada 150 Ribu Kendaraan yang Masuk Tol Cipali arah Cirebon
Foto: Bagus Prihantoro
Jakarta - Mendekati hari lebaran jumlah kendaraan yang melintas di Tol Cipali terus meningkat, secara signifikan. Dari H-7 sampai H-4 terdapat 150 ribu kendaraan yang melintas ke arah Cirebon.

Berikut data lalu lintas kendaraan di Tol Cipali berdasarkan data dari Wadirut Lintas Marga Sedaya, Hudaya Arryanto:

H-7 (10 Jul) : 27,313
H-6 (11 Jul) : 41,277
H-5 (12 Jul) : 38,189
H-4 (13 Jul) : 42,773

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Total jumlah kendaraan di empat hari tersebut adalah 149.552. Untuk diketahui volume kendaraan yang melintas di Tol Cipali pada kondisi normal adalah 15.000/hari.

Sedangkan untuk H-3 hari ini, lalu lintas di dalam Tol Cipali dilaporkan lancar. Kepadatan terjadi di menjelang pintu masuk di Gerbang Tol Cikopo.

(faj/faj)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads