Momen Keakraban Jokowi di Forum KAA: Salami Rouhani hingga Xi Jinping

Peringatan 60 Tahun KAA

Momen Keakraban Jokowi di Forum KAA: Salami Rouhani hingga Xi Jinping

- detikNews
Rabu, 22 Apr 2015 10:49 WIB
Momen Keakraban Jokowi di Forum KAA: Salami Rouhani hingga Xi Jinping
(Foto: Rosa Panggabean /aacc2015.id)
Jakarta - Beberapa kepala negara dan pemimpin negara hadir di Peringatan ke-60 Konferensi Asia Afrika (KAA) di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) selaku tuan rumah menyambut dan menyalami mereka satu persatu. Suasana keakraban nampak ketika Jokowi menyalami para kepala dan pemimpin negara itu, dari Presiden Iran Hassan Rouhani hingga Presiden Cina Xi Jinping.

Berikut ini rekaman kearaban Jokowi dengan pemimpin dunia dari Rouhani hingga Xi Jinping.


(Foto: Rosa Panggabean /aacc2015.id)

1. PM Jepang Shinzo Abe

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) berjabat tangan dengan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe (kiri) ketika menyambut kedatangan kepala negara pada pembukaan Asian-African Summit yang merupakan puncak rangkaian peringatan 60 tahun Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika di Jakarta Convention Center, Jakarta, Rabu (22/4).

Di dalam JCC, PM Abe duduk tepat di sebelagh kiri Presiden Jokowi.

1. PM Jepang Shinzo Abe

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) berjabat tangan dengan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe (kiri) ketika menyambut kedatangan kepala negara pada pembukaan Asian-African Summit yang merupakan puncak rangkaian peringatan 60 tahun Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika di Jakarta Convention Center, Jakarta, Rabu (22/4).

Di dalam JCC, PM Abe duduk tepat di sebelagh kiri Presiden Jokowi.

2. Presiden Iran Hassan Rouhani

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Salah satu kepala negara yang bersalaman dengan Presiden Jokowi adalah Presiden Iran Hassan Rouhani. Iran merupakan negara yang sedang disorot dunia karena sedang melakukan negosiasi tentang nuklir dengan AS dan Uni Eropa. Iran juga disorot karena diduga mendukung Syiah Houthi di Yaman yang sedang dibombardir Arab Saudi dan sekutunya di Liga Arab.

2. Presiden Iran Hassan Rouhani

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Salah satu kepala negara yang bersalaman dengan Presiden Jokowi adalah Presiden Iran Hassan Rouhani. Iran merupakan negara yang sedang disorot dunia karena sedang melakukan negosiasi tentang nuklir dengan AS dan Uni Eropa. Iran juga disorot karena diduga mendukung Syiah Houthi di Yaman yang sedang dibombardir Arab Saudi dan sekutunya di Liga Arab.

3. Presiden Zimbabwe Robert Mugabe

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) berjabat tangan dengan Presiden Zimbabwe Robert Mugabe (kiri) ketika menyambut kedatangan kepala negara pada pembukaan Asian-African Summit yang merupakan puncak rangkaian peringatan 60 tahun Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika di Jakarta Convention Center, Jakarta, Rabu (22/4).

Zimbabwe mengecam mengecam kekerasan anti-imigran baru-baru ini di Afrika Selatan yang terjadi akhir-akhir ini.

3. Presiden Zimbabwe Robert Mugabe

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) berjabat tangan dengan Presiden Zimbabwe Robert Mugabe (kiri) ketika menyambut kedatangan kepala negara pada pembukaan Asian-African Summit yang merupakan puncak rangkaian peringatan 60 tahun Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika di Jakarta Convention Center, Jakarta, Rabu (22/4).

Zimbabwe mengecam mengecam kekerasan anti-imigran baru-baru ini di Afrika Selatan yang terjadi akhir-akhir ini.

4. Presiden China Xi Jinping

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) juga berjabat tangan dengan Presiden Republik Rakyat Tiongkok Xi Jinping (kiri). Di dalam JCC, Jinping duduk di sebelah kanan Jokowi.

Jokowi duduk diapit Jinping dan Abe. Seperti diketahui, dua kepala negara ini 'dingin' bila bertemu.

4. Presiden China Xi Jinping

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kanan) juga berjabat tangan dengan Presiden Republik Rakyat Tiongkok Xi Jinping (kiri). Di dalam JCC, Jinping duduk di sebelah kanan Jokowi.

Jokowi duduk diapit Jinping dan Abe. Seperti diketahui, dua kepala negara ini 'dingin' bila bertemu.

5. PM Nepal Sushil Koirala

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Jokowi juga berjabat tangan dengan Perdana Menteri Nepal Sushil Koirala (kiri). PM Sushil memakai tampak memakai baju tradisional yang dipadankan dengan jas.

5. PM Nepal Sushil Koirala

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Jokowi juga berjabat tangan dengan Perdana Menteri Nepal Sushil Koirala (kiri). PM Sushil memakai tampak memakai baju tradisional yang dipadankan dengan jas.

6. Sultan Brunei Hasanal Bolkiah

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Kepala negara jiran yang juga sesama anggota ASEAN, Sultan Brunei Hasanal Bolkiah saat hadir dan bersalaman dengan Presiden Jokowi di Peringatan ke-60 KAA di JCC Senayan.

6. Sultan Brunei Hasanal Bolkiah

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Kepala negara jiran yang juga sesama anggota ASEAN, Sultan Brunei Hasanal Bolkiah saat hadir dan bersalaman dengan Presiden Jokowi di Peringatan ke-60 KAA di JCC Senayan.

7. Presiden Vietnam Truong Tan Sang

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Vietnam Truong Tan Sang, saat tiba di JCC, Senayan dan disambut Presiden Jokowi.

7. Presiden Vietnam Truong Tan Sang

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Vietnam Truong Tan Sang, saat tiba di JCC, Senayan dan disambut Presiden Jokowi.

8. PM Palestina Rami Hamdallah

(Foto: Rosa Panggabean/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kiri) berjalan bersama Perdana Menteri Palestina Rami Hamdallah usai sesi foto bersama. Palestina meminta pengakuan dukungan kemerdekaannya dalam forum KAA.

Presiden Jokowi menyinggung Palestina dalam pidatonya di puncak peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA). Jokowi menilai, dunia bahkan PBB tak bisa berbuat apapun saat Palestina mengalami penjajahan hingga kini.

"Dunia tak berdaya melihat Palestina akibat penjajahan. Kita tak boleh berpaling dari penderitaan rakyat Palesina," jelas Jokowi dengan bahasa Indonesia, Rabu (22/4/2015).

Menurut Jokowi, negara di Asia Afrika harus bersatu berjuang untuk Palestina. Jokowi mengajak para pemimpin di Asia dan Afrika untuk bergerak.

8. PM Palestina Rami Hamdallah

(Foto: Rosa Panggabean/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kiri) berjalan bersama Perdana Menteri Palestina Rami Hamdallah usai sesi foto bersama. Palestina meminta pengakuan dukungan kemerdekaannya dalam forum KAA.

Presiden Jokowi menyinggung Palestina dalam pidatonya di puncak peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA). Jokowi menilai, dunia bahkan PBB tak bisa berbuat apapun saat Palestina mengalami penjajahan hingga kini.

"Dunia tak berdaya melihat Palestina akibat penjajahan. Kita tak boleh berpaling dari penderitaan rakyat Palesina," jelas Jokowi dengan bahasa Indonesia, Rabu (22/4/2015).

Menurut Jokowi, negara di Asia Afrika harus bersatu berjuang untuk Palestina. Jokowi mengajak para pemimpin di Asia dan Afrika untuk bergerak.

9. Wapres Venezuela Jorge Arreaza

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kiri) berjabat tangan dengan Wakil Presiden Venezuela Jorge Arreaza (kanan).

9. Wapres Venezuela Jorge Arreaza

(Foto: Wahyu Putro/aacc2015.id)
Presiden Joko Widodo (kiri) berjabat tangan dengan Wakil Presiden Venezuela Jorge Arreaza (kanan).
Halaman 2 dari 20
(nwk/erd)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads