"Sudah berhasil ditangkap dan sekarang sudah dipinggirkan di Tanjung Duren," kata petugas Jasa Marga Traffic Information Center saat dihubungi, Jumat (13/2015).
Ia mengatakan pihak Jasa Marga mendapat informasi soal kuda lepas ini dari pengguna jalan sekitar pukul 20.31 WIB. Saat itu kuda tersebut berlari di dalam Tol Kebon Jeruk menuju Tomang.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Seorang netizen mengatakan jika kuda ini lepas dari delman yang ditariknya di sekitar wilayah Puri Indah. Namun, belum diketahui apa penyebab kuda ini bisa masuk ke jalan tol.
"Belum diketahui penyebabnya karena baru tertangkap," pungas Putra.
(bil/fdn)











































