Biasanya jelang eksekusi mati seorang narapidana, tokoh agama diajak serta. Selain memberi doa, juga memberikan nasihat-nasihat. Apakah Hasan diajak khusus memberi doa pada napi yang hendak dieksekusi?
Diketahui semua narapidana akan dieksekusi di Pasir Putih, Nusakambangan. Ada 5 narapidana yang akan ditembak regu tembak.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Hasan mengaku seharian ini dia menemani Menkum dan Jaksa Agung. Hasan tak mau berbicara banyak soal narapidana yang akan dieksekusi. Tapi dia mengamini kalau sejak dahulu dia menemani para narapidana yang dieksekusi mati.
"Sudah ya, nanti lagi. Saya mau menemani Pak Menteri dan Pak Jaksa Agung, nanti lagi ya," tutup dia.
(ndr/mad)











































