"Belum ada permintaan dari pak menteri. Masih pakai ruangan yang lama," ujar Kepala Bagian Tata Usaha Pimpinan Goncang Raharjo saat berbincang, Senin (27/10/2014).
Ruangan Menkum HAM sendiri terdiri dari ruang tamu, ruang kerja dan ruang sekretarisnya. Ketiganya saling terhubung hanya dipisahkan pintu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ruang Menkum HAM sendiri berada di lantai 7 gedung utama Kemenkum HAM. Dan ruangan sendiri berada di dekat ruang Biro Umum Bagian Tata Usaha kementrian
(spt/mad)











































