Pemotor Tewas dalam Kecelakaan di Exit Tol Jati Warna Bekasi

Pemotor Tewas dalam Kecelakaan di Exit Tol Jati Warna Bekasi

- detikNews
Minggu, 26 Okt 2014 01:26 WIB
Jakarta -

Kecelakaan terjadi di exit tol Jati Warna, Bekasi, Jawa Barat. 1 Orang tewas pada kecelakaan melibatkan kendaraan roda empat dan sepeda motor ini.

Berdasarkan informasi TMC Polda Metro Jaya, Minggu (26/10/2014), kecelakaan terbeset meliatkan Toyota Innova bernopol B 1552 FKE dan sepeda motor bermerek Yamaha dengan mopol F 6782 ZP.

Petugas keamanan masih melakukan pengawasan di lokasi terjadinya tabrakan tersebut.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

(fiq/fjp)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads