Gerindra Minta Pemilihan Pimpinan DPR Segera Dilaksanakan

Berebut Ketua DPR

Gerindra Minta Pemilihan Pimpinan DPR Segera Dilaksanakan

- detikNews
Rabu, 01 Okt 2014 17:05 WIB
Gerindra Minta Pemilihan Pimpinan DPR Segera Dilaksanakan
Jakarta - Partai Gerindra meminta agar pemilihan pimpinan DPR dilakukan secepatnya. Alasannya adalah agar lebih efektif.

"Lebih cepat lebih baik," kata Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani saat ditanya tentang keinginan terkait pemilihan pimpinan DPR.

Hal ini ia sampaikan sesaat sebelum masuk ke Ruang Rapat Komisi IV, Rabu (1/10/2014). Ia didampingi Edhy Prabowo dan Fadli Zon.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Lebih produktif, lebih efektif," sambungnya.

Rapat Konsultasi Pimpinan DPR ini masih diskors. Sebelumnya memang beberapa fraksi masih berdebat soal waktu pemilihan.

(imk/vid)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads