β"Mudah-mudahan janji kampanye dapat dilaksanakan dengan baik," kata Arief dalam sambutannya, di Hotel Sultan, Senin (29/9/2014) malam.
Acara ramah tamah ini digelar di tiga tempat, Hotel Sangrila, Hotel Grand Melia dan Hotel Sultan. Terdapat 5 fraksi di Hotel Sultan , yaitu Partai Golkar, Gerindra, Demokrat, PKS dan PDIP.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Besok, Para Anggota DPR terpilih ini akan menggelar acara gladi resik di tempat yang sama. Adapun Rabu (1/10/2014) pagi, mereka akan menyambangi Lubang Buaya sebelum dilantik secara resmi pada pukul 11.00 WIB.
(idh/kha)











































