"Informasi yang kami terima tiga kapal," ujar petugas Sudin Pemadam Kebakaran Jakarta Utara, Sudir saat dihubungi detikcom, Sabtu (6/9/2014).
Sudir mengatakan kebakaran terjadi sekitar pukul 19.20 WIB. Belum diketahui penyebab munculnya api yang melalap kapal-kapal nelayan tersebut. Namun Sudin Damkar Jakut sudah menerjunkan sekitar 8 unit mobil pemadam kebakaran ke lokasi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(rmd/sip)











































