"Tim transisi tidak terlibat dalam kabinet, tetapi artistektur kabinet," ujar Deputi Kantor Transisi Jokowi-JK, Anies Baswedan, kepada detikcom di Jalan Situbondo, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (5/8/2014).
"Jadi kita tidak menentukan orangnya tetapi desainnya," tambahnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Tidak menutup kemungkinan peleburan dari kementerian atau lembaga," kata Anies.
Selain itu, tugas Kantor Transisi adalah menyiapkan program kerja dan menjalankan janji-janji kampanye yang disampaikan oleh Jokowi dan JK.
"Sehingga janji yang kemarin dibuat dapat segera dilaksanakan," terangnya.
(fiq/trq)











































