Para pendukโung menyanyikan berbagai lagu seperti Garuda di Dadaku, Halo Halo Bandung dan salawat Nabi. Hujan semakin deras. Sebagian tampak bertahan di bawah guyuran air hujan. Lalu, sekitar pukul 14.00 WIB, Prabowo tiba di Rumah Polonia. Pendukung menyanyikan Halo Halo Bandung.
Prabowo disambut Fadli Zon di atas panggung. Keduanya lalu berjalan ke dalam rumah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Saat ini, acara silaturahmi masih berlangsung. Selain Prabowo, acara juga dihadiri pasangannya, Hatta Rajasa.
(idh/try)











































