"Besok besok (mudik)," tutur JK kepada detikcom saat dijumpai di kediaman Megawati Soekarnoputri, Jl Teuku Umar, Jakarta Pusat, Senin (28/7/2014).
Selain JK, Pasanganya Joko Widodo (Jokowi) dan istri juga akan mudik di hari kedua lebaran. Jokowi memutuskan pulang kampung besok ke Solo.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(aws/spt)











































