"Boleh saja dulu berbeda pendapat, tapi sekarang Bang Rhoma dan Pak Jokowi bersama-sama sebagai warga DKI kita membangun Jakarta Baru," kata Wakil Sekretaris Jenderal PDIP Eriko Sotarduga saat dihubungi, Kamis (2/1/2013).
Rhoma memang sempat dikenal sebagai tokoh yang kritis saat kampanye Pilgub DKI lampau, yang akhirnya dimenangkan Jokowi-Ahok.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Hahaha... Pak Jokowi dengan Bang Rhoma kan duet lagu 'Darah Muda'. Saya pribadi ingin juga berduet, tapi jangan GR (Gede Rasa -red) dulu, saya ingin duet menyanyikan lagu 'Begadang'. Itu lagu favorit saya waktu kecil," tepis Eriko soal duet Romawi di 2014 sambil berkelakar.
(dnu/van)











































