Informasi dari Badap Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Senin (21/10/2013), kebakaran terjadi pukul 18.20 WIB. Lokasi kebakaran lebih tepatnya di Jl Wijaya Kusuma RT 06 RW 10, Kelurahan Wijaya Kusuma, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.
Petugas pemadam kebakaran masih berusaha memadamkan api. Unit mobil pemadam kebakaran yang telah dikerahkan akan ditambah untuk menjinakkan si jago merah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(trq/kha)











































