Ada Isu Disantet, Jokowi Malah Balik Tanya: Yang Mau Nyantet itu Siapa?

Hari ke-351 Jokowi

Ada Isu Disantet, Jokowi Malah Balik Tanya: Yang Mau Nyantet itu Siapa?

- detikNews
Senin, 30 Sep 2013 14:57 WIB
Jakarta - Gubernur DKI Jokowi sabar menghadapi berbagai macam isu yang ditanyakan wartawan. Salah satunya isu soal dirinya akan disantet. Jokowi yang ditanya soal isu malah balik bertanya?

"Saya kok di santet itu kenapa?" tanya Jokowi ke wartawan di balai kota DKI, Senin (20/9/2013).

Jokowi malah balik bertanya, dirinya heran kalau ada orang yang mau menyantet dirinya. "Yang mau nyantet itu siapa?" tanya Jokowi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Jokowi juga malah keheranan kalau kemudian disebut dirinya bisa menahan santet. Jokowi bertanya-tanya soal isu santet yang beredar itu.

"Nahan itu pakai apa?" tanya Jokowi lagi.


(dha/ndr)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads