1. Ahok Dilantik
|
|
Saat giliran Ahok yang berbicara, warga Jakarta mengelu-ngelukan pria 46 tahun itu. "Ahok, Ahok!" teriak warga. Ahok pun melempar senyum dan berterima kasih pada warga yang memilihnya.
Β
2. Baju Dinas Krem Plus Topi
|
(Foto: Pemprov DKI)
|
3. Ahok Berpeci
|
detikfoto
|
Acara tersebut dihadiri jajaran pejabat DKI. Dalam acara tersebut, Ahok sempat membagi-bagikan amplop kepada sedikitnya 10 perwakilan Veteran. Ahok juga memberikan nomor teleponnya pada veteran tersebut.
"Bapak-bapak, Ibu-ibu nanti kalau ada apa-apa, SMS saya ya. Nomor saya ada di dalam," kata Ahok di Lapangan IRTI Monas, Jakarta, Senin (12/11/2012).
4. Berbatik & Naik Kepala Reog
|
detikfoto
|
"Enak juga, tapi ada yang tajam-tajam itu kena," kata Ahok saat ditanya soal pengalamannya menaiki kepala reog.
Β
Saat menaiki kepala reog, Ahok juga sempat terkejut karena kepala berukuran besar tersebut rupanya digigit oleh seorang peserta. Tak ada tali atau alat lain yang menopangnya.
"Makanya tadi saya ngintip lihat gigitnya gimana, susah juga ngigitnya," cerita mantan anggota Komisi II DPR ini.
Halaman 2 dari 5











































