"Sementara ini belum dievakuasi karena masih menunggu crain," kata kata petugas jaga TMC Polda Metro Jaya, Aiptu Muhammad, saat dihubungi detikcom, Selasa (31/5/2011).
Penyebab insiden yang menimpa truk tangki kosong dengan tujuan Kampung Melayu - Matraman ini masih belum diketahui karena sampai saat ini pihaknya masih menunggu keterangan dari petugas kecelakaan lalu lintas Jakarta Timur yang menangani kasus ini.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Muhammad menambahkan, insiden yang terjadi sejak pukul 21.30 WIB ini tidak menyebabkan terhambatnya arus lalu lintas di sekitar Jl Jend Urip Sumoharjo.
"Arus lalu lintas tidak terganggu dan masih cukup lancar," tutupnya.
(van/van)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini