Pihak Irman Gusman diwakili oleh pengacara keluarga, Tommy Singh yang datang ke KPK pada pukul 14.30 WIB. Ia memastikan Irman ada di dalam gedung KPK.
"Iya di dalam," ujar Tommy saat dikonfirmasi keberadaan Irman di Gedung KPK, Jl Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Sabtu (17/9/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Beliau ditangkap, itu yang kami tahu. Ini kami mau konfirmasi," ujar Tommy.
"Sementara kita ingin memastikan. Sekarang saya cari informasi," pungkasnya.
(elz/trw)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini