Amien Rais Sempat Kebingungan saat di Bilik Suara, Kenapa?

Amien Rais Sempat Kebingungan saat di Bilik Suara, Kenapa?

Ristu Hanafi - detikNews
Rabu, 17 Apr 2019 09:56 WIB
Foto: Ristu Hanafi/detikcom
Sleman - Dewan Pembina Badan Pemenangan Nasional Prabowo-Sandiaga, Amien Rais sempat kebingungan ketika berada di bilik suara TPS 123 Desa Condongcatur, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman. Amien pun sempat memanggil seorang petugas TPS untuk menghampirinya.

Pantauan detikcom, sekitar 10 menit Amien di dalam bilik suara. Apa pemicu Amien tampak kebingungan?

"Tadi saya tanyai, cari di DIY itu lho, ternyata itu Sleman utara, cuma itu," kata Amien susai mencoblos, Rabu (17/4/2019).

Yang dimaksud Amien adalah dia mencari nama caleg DPRD DIY. Namun dia tak mengungkapkan siapa sosok caleg itu.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Tadi juga ada yang nanya saya mana," ujar putri Amien, Hanum Salsabiela Rais yang turut mendampingi Amien Rais.


Saksikan juga video 'Momen Sandiaga Coblos Pilihannya di TPS':

[Gambas:Video 20detik]

(bgk/bgs)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads