"Nanti akan ada 10 JPU dari tim Kejagung, Kejati Jabar, dan Kejari Bandung," ujar Kasie Pidum Kejari Bandung Rusmanto ditemui di ruang kerjanya, Jalan Jakarta, Selasa (9/11/2010).
Lebih lanjut ia mengungkapkan JPU juga akan menghadirkan lebih dari 10 orang saksi. Apakah termasuk Cut Tari dan Luna Maya? "Ya ada lah, pokoknya saksi lebih dari 10 orang," tandasnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain itu Ariel juga didakwa pasal 282 KUH pidana tentang menyiarkan dan mempublikasikan asusila serta pasal 5 ayat 3 huruf b nomor 1 UU RI tahun 1951 tentang hukum adat.
(ern/ern)











































