May Day, Kendaraan di Jalan Diponegoro Masih Bebas Lalu Lalang

May Day, Kendaraan di Jalan Diponegoro Masih Bebas Lalu Lalang

Baban Gandapurnama - detikNews
Sabtu, 01 Mei 2010 10:29 WIB
May Day, Kendaraan di Jalan Diponegoro Masih Bebas Lalu Lalang
Bandung - Kondisi arus lalu lintas di Jalan Dipenogoro masih lancar. Jalur dari mulai Pusdai, depan Gedung Sate, juga Jalan Sentot Alibasyah masih bebas dilalui kendaraan.

Rencanantya, hari ini yang bertepatan dengan Hari Buruh Sedunia atau May Day, Sabtu (1/5/2010), ribuan buruh akan beraksi di depan Gedung Sate.

Namun sampai pukul 10.15 WIB, para buruh belum tampak. Pedagang kaki lima di sepanjang Gedung Sate pun sesak.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Petugas keamanan tampak sudah berjaga. Polwiltabes Bandung rencananya akan menurunkan 2.381 personel.

(bbp/ema)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads