Pelaku Penyerangan Diduga Masih Remaja

Asrama Mahasiswa Bangka Diserang

Pelaku Penyerangan Diduga Masih Remaja

Baban Gandapurnama - detikNews
Selasa, 06 Okt 2009 13:21 WIB
Pelaku Penyerangan Diduga Masih Remaja
Bandung -

Penyerangan asrama mahasiswa Bangka di Jalan Ir H Djuanda, diduga pelakunya masih remaja. Hal tersebut diungkapkan salah seorang penghuni asrama, Yopi Chandra (22), kepada wartawan, Selasa (6/10/2009).

"Saya melihat tiga orang yang sempat menggoyang pagar rata-rata masih remaja. Lalu saat penyerangan ke dalam rumah, terdengar teriakan belasan suara yang diduga mereka remaja juga," jelas Yopi.

Yopi menuturkan tiga pria remaja yang tak dikenalnya terlihat seperti sedang mabuk. Sebab, jelas Yopi, cara mereka berjalan tidak seperti orang normal.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Ya, soalnya saya lihat mereka jalannya sempoyongan. Seperti orang mabuk," terangnya.

(bbp/ern)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads