Liburan merupakan hal yang penting bagi semua orang, apalagi yang memiliki keseharian bekerja atau memiliki rutinitas yang padat. Liburan bisa menjadi alternatif untuk penghilang stress ataupun penat, setidaknya liburan harus dilakukan setahun sekali. Berlibur pun tidak harus ke tempat yang jauh ataupun mahal, banyak banget alternatif liburan yang bisa dimanfaatkan.
Pentingnya liburan bukan hanya sekedar jalan-jalan, tetapi banyak makna yang kita dapatkan dengan mengunjungi tempat baru yang belum kita datangi sebelumnya, mulai dari suasana baru, budaya baru dan yang pasti pemandangan yang membuat kita tidak bisa berkedip. Momen-momen seperti ini lah yang terpenting pada setiap liburan. Liburan ke pantai, ke gunung ataupun ke suatu kota mempunyai makna sendiri-sendiri dan tentunya mempunyai keseruan yang berbeda juga. Setiap momen liburan adalah berharga dan harus diabadikan melakui foto ataupun video. Foto-foto liburan juga menceritakan makna tersendiri pada saat liburan. Setiap tempat, memiliki momen yang berbeda dan juga makna yang berbeda, dan untuk terus mengingatnya, Akan sangat menyenangkan kalau kita bisa mengabadikan setiap momen pas liburan sebagai kenang-kenangan.
Banyak cara untuk mengabadikan momen liburan, mulai dari foto-foto atau video pada saat liburan. Tentunya foto-foto yang dihasilkan berbeda dari foto-foto biasanya, dari angle, suasana, dan keseruannya Menyatukan keseruan, keindahan, makna, dan memori disatu frame menjadi hal yang sangat menyenangkan pada saat liburan. Dan tentunya hanya bisa dilakukan pada saat liburan. Mulai dari foto dengan background yang indah, ataupun angle-angle yang menarik untuk diabadikan, foto-ception, ataupun foto-foto unik bersama teman dan keluarga pada saat liburan merupakan beberapa cara untuk mengabadikan momen liburan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Nah, selain untuk menjadi kenang-kenangan, foto-foto liburanmu juga bisa diikutsertakan dalam activity Indosat Sweet Moments yang diadakan oleh Indosat. Kontes foto Instagram oleh @indosatmania ini caranya mudah, pertama register akun instagrammu ke www.indosatsnap.com, lalu mengupload foto liburan kamu semenarik mungkin dan seunik muking dengan menyertakan caption makna dari foto liburan mu, sertakan juga hashtag #IsatSweetEscape dan #indosatsnap. Activity ini untuk membuktikan keseruan dan makna liburanmu yang diceritakan melalui sebuah foto. Foto yang paling seru akan memenangkan paket liburan 5 tiket gratis untuk island hopping ke Pulau Sepa, Kepulauan Seribu. Untuk lebih jelasnya, bisa langsung mengakses di www.indosatsnap.com
Buruan ikutan, Indosat Sweet Moments ini hanya berlangsung dari tanggal 20 Desember 2014 – 30 Desember 2014 dan menangkan liburan yang seru dari Indosat!











































