-
Dirut Bank DKI sekaligus Ketua Umum KONI DKI Jakarta, Winny Erwindia menjalani sidang kasus pengucuran kredit ke PT Energy Spectrum di pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (15/12). Sidang menghadirkan saksi eks Direktur Operasional Bank DKI Ilhamsyah Yunus.