-
Peragaan busana muslim atau fashion show dari berbagai perancang ternama, turut meramaikan kemeriahan event Indonesia Islamic Fashion Fair (IIFF) 2013, yang dihelat di JCC Senayan, Jakarta, Jumat (31/5/2013). Tahun ini ada 182 brand/desainer yang bergabung dalam IIFF 2013.