βKemarin, sudah diperiksa,β jelas Kasat Reskrim Polres Jaksel AKBP Audie Latuheru, Rabu (27/5/2015).
Menurut Audie pemeriksaan dilakukan di Mapolres Jaksel. Pertanyaan pada perempuan cantik itu seputar hubungannya dengan Robbie dan aktivitasnya.
β3 Jam diperiksa,β imbuh Audie.
TM berstatus saksi, seperti halnya AA. Polisi hanya menjerat mucikari saja dengan pasal pidana. Robbie Abbas sang mucikari sudah ditahan di Mapolres Jaksel.
(Ferdinan/Indra Subagja)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini