Perahu karet milik Denjaka langsung menjemputβ jenazah tersebut dan membawanya ke KRI Banda Aceh. Tidak ada identitas yang ditemukan di tubuh jenazah.
Tak lama kemudian, dua jenazah βberhasil dievakuasi dari dalam badan pesawat dan diangkat ke KRI Banda Aceh.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu proses penyelaman untuk mengevakuasi korban dan badan pesawat masih terus berlangsung. Dilaporkan kecepatan arus pagi ini 0,3 knot dengan tinggi gelombang 1-2 meter.
Sebanyak 12 tim penyelam gabungan TNI AL diterjunkan. Masing-masing tim terdiri dari 3-4 orang. Masing-masing tim terdiri dari 3-4 orang.
(sip/mpr)