Turut hadir dalam acara ini Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum, Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR RI Nurhayati Alie Assegaf, Ketua Departemen Pertanian yang juga Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Herman Khaeron, serta jajaran Pengurus DPD serta DPC. Acara dimulai sekitar pukul 08.20 WIB.
Tak pelak, kedatangan Anas menjadikannya artis mendadak. Ia langsung disambut simpatisannya yang ingin bersalaman dan berfoto bersama.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berbagai doorprize juga turut disediakan bagi peserta acara, antara lain sepeda motor, kulkas, mesin cuci dan lain sebagainya. Para peserta kemudian mengelilingi kota Blitar.
(trq/trq)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini