Berdasarkan keterangan dari BMKG, pusat gempa berada di laut dengan jarak 64 km barat daya Seram Bagian Barat. Gempat terjadi pada pukul 23.26 WIB, Senin (28/12/2015).
Dikutip dari website bmkg.go.id pada Selasa (29/12) dini hari, gempa juga terasa hingga ke Kota Ambon. Berada pada kedalaman 10 km, gempa tidak berpotensi menimbulkan tsunami.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT











































