Ada Ganjar-Puan, Sekuat Apa Kader Terbaik PDIP Layak Maju Pilpres 2024?

Ada Ganjar-Puan, Sekuat Apa Kader Terbaik PDIP Layak Maju Pilpres 2024?

Tim detikcom - detikNews
Selasa, 09 Agu 2022 15:10 WIB
Presiden Joko Widodo hadiri Rakernas II PDIP yang digelar di Jakarta. Usai berlangsungnya pembukaan Rakernas Jokowi tampak berfoto bersama para kader PDIP.
Presiden Jokowi, Puan Maharani, dan Ganjar Pranowo saat Rakernas PDIP. (Grandyos Zafna/detikcom)

Survei Litbang Kompas

Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo, dan Anies Baswedan masih merajai peringkat papan atas survei pencapresan. Survei Litbang Kompas yang terbaru membuktikan dominasi ketiga tokoh potensial capres ini.

Dikutip dari hasil survei Litbang Kompas, Rabu (22/6), berikut urutan elektabilitas tokoh potensial capres tersebut:
1. Prabowo 25,3%
2. Ganjar Pranowo 22%
3. Anies Baswedan 12,6%

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Urutan ini belum berubah dibanding hasil survei Litbang Kompas pada Januari lalu. Bedanya, elektabilitas Prabowo dan Anies cenderung turun dibanding hasil survei Januari lalu, masing-masing saat itu Prabowo mendapat 26,5% dan Anies mendapat 14,2%.

Lain dengan elektabilitas Prabowo dan Anies yang turun, elektabilitas Ganjar naik dari hasil survei Januari sebesar 20,5% menjadi 22% dari hasil survei terbaru ini.


(rfs/gbr)



Hide Ads