Parade Hari Veteran 2025 Meriahkan Fifth Avenue New York
Anggota militer AS berbaris dalam parade Hari Veteran di Fifth Avenue, Manhattan, New York City, AS, Selasa (11/11/2025) waktu setempat. Parade sebagai bentuk penghormatan kepada para prajurit yang telah berjuang bagi negara. REUTERS/Kylie Cooper
Para peserta membawa foto-foto anggota militer AS saat berbaris dalam parade Hari Veteran. REUTERS/Brendan McDermid
Seseorang yang mengenakan jaket bertema bendera Amerika memegang Bendera Relawan Ground Zero bersama peserta lain dalam parade Hari Veteran. REUTERS/Kylie Cooper
Orang-orang dengan kostum militer berbaris dalam parade Hari Veteran. REUTERS/Kylie Cooper
Seorang veteran mengenakan medali di topinya saat berpartisipasi dalam parade Hari Veteran. REUTERS/Brendan McDermid