Aksi Para Relawan Edukasi Memilah Sampah

Sejumlah relawan melakukan edukasi pengelolaan sampah saat event Jakarta Running Festival 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (12/10).

Pada event Jakarta Running Festival 2024, Chandra Asri Group mengambil bagian dalam memberikan edukasi mengenai pengelolaan sampah. Antara lain dengan memasang 10 tempat sampah terpilah di area F&B, pameran booth produk hasil olahan sampah plastik low-value.

Mereka juga melakukan aksi operasi semut untuk membersihkan sampah yang tercecer.

Sejumlah relawan melakukan edukasi pengelolaan sampah saat event Jakarta Running Festival 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (12/10).
Pada event Jakarta Running Festival 2024, Chandra Asri Group mengambil bagian dalam memberikan edukasi mengenai pengelolaan sampah. Antara lain dengan memasang 10 tempat sampah terpilah di area F&B, pameran booth produk hasil olahan sampah plastik low-value.
Mereka juga melakukan aksi operasi semut untuk membersihkan sampah yang tercecer.