S. Iswaran, mantan Menteri Transportasi Singapura, menghadapi tuduhan korupsi atas penerimaan keuntungan ilegal, termasuk tiket gratis dan penggunaan jet pribadi, Jumat (27/9/2024). (REUTERS/Caroline Chia)
Pada sidang perdana Selasa (24/9), Iswaran mengaku bersalah menerima gratifikasi saat menjabat. (REUTERS/Caroline Chia)
Tuduhan tersebut muncul dari hubungannya dengan seorang pengusaha Singapura terkait proyek pemerintah. (REUTERS/Caroline Chia)
Iswaran didakwa menerima 10 tiket Green Room Formula 1 senilai S$48.150 serta layanan jet pribadi ke Qatar. (REUTERS/Caroline Chia)
Ia juga diduga menerima penginapan semalam di Four Seasons Doha dan penerbangan kelas bisnis dari Doha ke Singapura. (REUTERS/Caroline Chia)
Berdasarkan Pasal 165 KUHP Singapura, Iswaran terancam hukuman maksimal dua tahun penjara. (Bernd von Jutrczenka/Getty Images)
Pengakuan bersalahnya menandai salah satu skandal terbesar pejabat tinggi di Singapura. (AP Photo/Dita Alangkara/File Photo)
Kasus ini menjadi sorotan karena Singapura dikenal memiliki tingkat korupsi terendah di dunia. (Britta Pedersen/Getty Images)
Singapura menjaga ketat integritas pejabat publik, menjadikannya negara dengan reputasi bersih dari korupsi. (Britta Pedersen/Getty Images)
Pemerintah Singapura menunjukkan komitmen kuat untuk menangani kasus ini secara transparan dan tegas. (Murat Kaynak/Getty Images)