Jakarta - Menjelang HUT ke-79 RI, sejumlah Paskibra mengibarkan bendera merah putih di Bundaran HI, Jakarta. Pengibaran dilakukan saat kawasan itu sedang menggelar CFD.
Foto
Jelang HUT RI, Paskibra Kibarkan Bendera Merah Putih di Bundaran HI
Minggu, 11 Agu 2024 15:00 WIB